Menjadi spesial di mata manusia sering membuat manusia merasa terhormat. Namun bagi seorang muslim, tentu menjadi spesial menurut Allah dan Rasulullah adalah kebahagiaan yang tak ternilai harganya. Itulah tujuan hakiki perjalanan hidup seseorang. Untuk menjadi spesial menurut Allah dan Rasulullah dibutuhkan kesungguhan yang kuat untuk mencapai predikat tersebut. Melalui buku ini akan diperoleh …